Dari Patah Hati Karena Raisa Tunangan, Hingga Patah Hati Terhadap Pemerintah

Sedangkan #HariPatahHatiNasional merupakan keberlanjutan dari bawa perasaan (baper) nasional karena Raisa Andriana dan Hamish Daud bertunangan pada Ahad (21/5).

Dari Patah Hati Karena Raisa Tunangan, Hingga Patah Hati Terhadap Pemerintah
Hamish Daud-Raisa (Instagram)

MONDAYREVIEW.COM – Ragam kicauan diungkapkan warganet hari ini. Diantara yang mampu mencuri perhatian warganet secara luas yakni Kelapa Gading, #TuguRakyat, #HariPatahHatiNasional.

Kelapa Gading mencuri perhatian dikarenakan terungkapnya pesta seks gay. Pihak Polres Jakarta Utara mengamankan 141 orang saat pesta gay bertajuk ‘The Wild One’.

Sedangkan #TuguRakyat merupakan bentuk patah hati terhadap pemerintah. Pada Senin ini (22/5) aksi aliansi Badan Eksekutif Mahasiswa Seluruh Indonesia mengajukan Tujuh Gugatan Rakyat di Istana Presiden.

Sedangkan #HariPatahHatiNasional merupakan keberlanjutan dari bawa perasaan (baper) nasional karena Raisa Andriana dan Hamish Daud bertunangan pada Ahad (21/5) kemarin di komplek kediaman Raisa di kawasan Cinere, Depok, Jawa Barat. Gimana warganet, kamu ikutan patah hati?