Angin Segar Ibadah Haji Dan Umroh

Angin Segar Ibadah Haji Dan Umroh
Ibadah Haji dan Umroh | Foto: Net

MONITORDAY.COM - KERAJAAN Arab Saudi telah melonggarkan protokol kesehatan (prokes) bagi warga di sana, dan sudah boleh beraktivitas di tempat umum tanpa menggunakan masker dan menjaga jarak. Keputusan ini menjadi angin segar bagi diplomasi yang ditempuh Penyelengara Haji dan Umroh Kemenag dan Pemerintah Indonesia.