Curcol Si Lakban : Sifat Mertua Yang Harus Kamu Ketahui

Seperti di Sinetron-sinetron, mertua memang kerap kali menjadi musuh bagi menantu

Curcol Si Lakban : Sifat Mertua Yang Harus Kamu Ketahui
Mertua Sedang Ngasi Kuliah Khusus

Seperti di Sinetron-sinetron, mertua memang kerap kali menjadi musuh bagi menantu. Sinetron itu sendiri dibuat berdasarkan kisah nyata dari seorang menantu. Oleh karena itu, kamu harus tau tentang bagaimana mertua kamu nantinya, dan pahamilah dengan seksama agar nggak salah paham

Mertua itu selalu Kepo

<a href="http://s392.photobucket.com/user/Biemoose23/media/Creating-Your-Relationship-with-Your-Mother-in-law_zpsm1ocb9f5.jpg.html" target="_blank"><img src="http://i392.photobucket.com/albums/pp6/Biemoose23/Creating-Your-Relationship-with-Your-Mother-in-law_zpsm1ocb9f5.jpg" border="0" alt=" photo Creating-Your-Relationship-with-Your-Mother-in-law_zpsm1ocb9f5.jpg"/></a>

Ya, sifat alami yang timbul saat mertua (khususnya ibu mertua) memiliki menantu adalah Knowing Every Particular Object (Kepo). Mertua selalu ingin tau apa-apa aja tentang kehidupan baru kalian. Itu adalah bentuk over perhatiannya yang terkadang membuat menantu risih dan kadang anaknya juga risih.

Tiba-tiba seperti  guru besar

<a href="http://s392.photobucket.com/user/Biemoose23/media/INLAW_zpslpoep6ld.jpg.html" target="_blank"><img src="http://i392.photobucket.com/albums/pp6/Biemoose23/INLAW_zpslpoep6ld.jpg" border="0" alt=" photo INLAW_zpslpoep6ld.jpg"/></a>

Mertua memang lebih pengalaman dalam menikah, karena mereka adalah orang-orang sebelum kamu. Nah, hal yang akan kamu hadapi saat setelah menikah adalah, tiba-tiba mertua kamu akan menjadi seperti guru besar yang penuh teori, penilaian dan tentunya nasehat yang over banget. Lakban yakin kamu nggak betah berlama-lama dikelas saat belajar, tapi kamu akan belajar setiap hari saat setelah menikah.

Kadang mencari perhatian

<a href="http://s392.photobucket.com/user/Biemoose23/media/194_zps4jy0cgrm.jpg.html" target="_blank"><img src="http://i392.photobucket.com/albums/pp6/Biemoose23/194_zps4jy0cgrm.jpg" border="0" alt=" photo 194_zps4jy0cgrm.jpg"/></a>

Nah meskipun kepo dan penuh dengan teori, mertua juga kadang mencari perhatian menantu. Namun, terkadang juga cara cari perhatiannya nggak tepat, seperti pengen ngobrol sama kamu tapi gengsi mau mulai duluan, akhirnya jadi guru besar lagi, baru ngobrol ringan dapat dilakukan.

Ibu mertua selalu ingin jadi yang terbaik dari menantu perempuannya

<a href="http://s392.photobucket.com/user/Biemoose23/media/0208cb29e400500281cde316d30165ff_how-to-handle-dil-bully_580x326_featuredImage_zpsxzihr5xy.jpg.html" target="_blank"><img src="http://i392.photobucket.com/albums/pp6/Biemoose23/0208cb29e400500281cde316d30165ff_how-to-handle-dil-bully_580x326_featuredImage_zpsxzihr5xy.jpg" border="0" alt=" photo 0208cb29e400500281cde316d30165ff_how-to-handle-dil-bully_580x326_featuredImage_zpsxzihr5xy.jpg"/></a>

Akan ada masa dimana seorang ibu mertua menunjukkan berbagai macam kebolehannya, seperti memasak, mengurus suami kamu (anaknya) saat dia sakit, hingga beres-beres rumah pukul 4 subuh. Ini sebenarnya bertujuan untuk memberikan contoh pada kamu, hanya saja masih ada gengsi diantara kamu, contoh dan dia, jadinya akan terlihat over.

Sayang keluarga apalagi cucu

<a href="http://s392.photobucket.com/user/Biemoose23/media/mother-in-law-with-family2_zpsumnvsxp5.jpg.html" target="_blank"><img src="http://i392.photobucket.com/albums/pp6/Biemoose23/mother-in-law-with-family2_zpsumnvsxp5.jpg" border="0" alt=" photo mother-in-law-with-family2_zpsumnvsxp5.jpg"/></a>

Semua hal yang Lakban sebutin diatas adalah contoh ungkapan rasa sayangnya kepada menantu. Karena mertua juga manusia yang memiliki perasaan saying dan cinta kepada keluarga. Termasuk sama kamu yang telah menjadi bagian kelaurganya dan dia akan lebih saying lagi kepada cucunya kelak.